Senin, 23 November 2020

Memilih untuk bertahan atau untuk meninggalkan


 Penulis : Rizky Maulizar

Ketua Umum PDIPM Kota Lhokseumawe

Memilih untuk bertahan adalah sebuah keharusan
Pun dengan memilih hengkang tuk Meninggalkan
Semua tergantung kita
Memilih bertahan atau meninggalkan Ikatan

Dua sisi dimana kita tidak bisa Netral..
Menentukan Sikap adalah Pilihan
Dan seorang Kader haruslah Menunjukkan
Sikap dan Pilihannya

Sebenarnya tidak ada yang sulit
Jika kita Sudah Cinta
Cinta Lahir Ketika kita
Paham bahwa Dakwah bisa dimana saja
Menjadi kader adalah pekerjaan Berdakwah

Mengajak kader untuk tetap Disini
juga adalah Dakwah...

Jika masih Ragu untuk Berjuang
Coba tanyakan ke Seniormu
Coba Ceritakan Kenapa dia masih Bertahan..
Mungkin Jawabannya Bisa Mengetukmu..